Perangkat KBM

                                                                                                            
SILABUS
(Sumber Permen 22/2016 dan Model Silabus Revisi 2017)

Satuan Pendidikan           : SMK
Kelas/Semester                  :  X / Ganjil
Mata Pelajaran                 : Dasar Kesehatan Ternak
Materi Pokok                    : Vaksin, Obat, Vitamin, Desinfektan
Pembelajaran ke               : 1/2/3

Pembelajaran
Kompetensi Dasar yang akan dicapai
Materi Pokok
1: Dasar Kesehatan Ternak (12 jam pelajaran)

·      Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang VOVD





KD 3.5




1.    Pengertian vaksin, obat, vitamin, dan desinfektan

2.    Uraian tentang kegunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan

3.    Uraian tentang cara penggunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfeksi


/


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
(Berdasarkan Permendikbud No. 22/2016)

Satuan Pendidikan       : SMK N 1 Tulang Bawang Tengah
Kelas/Semester             :  X /Ganjil
Mata Pelajaran             :  Dasar Kesehatan Unggas
Materi Pokok                : Vaksin, Obat, Vitamin dan Desinfektan
Pembelajaran ke          : 1 / 2 / 3
Alokasi Waktu              :30 menit

A.  Kompetensi Inti (KI)

1.      Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Agribisnis Ternak pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional

2.      Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Agribisnis Ternak. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.  Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.  Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.


B.  Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Mata Pelajaran
No.
Kompetensi Dasar
No.
Indikator
3.5.
Memahami berbagai VOVD
yang digunakan untuk ternak unggas
3.5.1.
Membedakan antara vaksin, obat, vitamin dan desinfektan


3.5.2.
Menjelaskan kegunaan vaksin, obat, vitamin, dan desinfektan


3.5.3
Mendemonstasikan cara penggunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan
Mata Pelajaran
4.5.
Mengidentifikasi VOVD yang
diperlukan ternak unggas
4.5.1.
Mengidentifkasi bahan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan sesuai karakteristik yang dimilikinya


4.5.2.
Melakukan VOVD yang diperlukan ternak

Karakter: Disiplin, Kerjasama, Teliti,  dan Tanggung jawab dalam memahami berbagai bahan VOVD yang digunakan ternak unggas


C.  Tujuan Pembelajaran
1.      Melalui pengamatan bahan vaksin peserta didik dapat membedakan bahan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan dengan benar
2.     Peserta didik dapat menjelaskan kegunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan dengan cermat
3.    Peserta didik dapat mendemonstasikan cara penggunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan dengan benar

D.  Materi Pembelajaran
1.      Pengertian vaksin, obat, vitamin, dan desinfektan
2.      Uraian tentang kegunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan
3.      Uraian tentang cara penggunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfeksi
  
E.  Metode Pembelajaran
Pendekatan                  :  Saintifik
Model Pembelajaran  :  Discovery Learning
Metode Pembelajaran
1.      Ceramah
2.      Diskusi
3.      Presentasi

F.   Media Pembelajaran
1.      Power Point
2.      Vaksin, Obat, vitamin, desinfektan
3.      Kertas dan karton

G. Sumber Belajar
Modul Dasar  Kesehatan Ternak Kelas X SMK

H.       Langkah-langkah Pembelajaran

KEGIATAN
DESKRIPSI KEGIATAN
ALOKASI WAKTU
Pendahuluan
a.    Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa  untuk  memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin, menyiapkan fisik dan psikis peserta didik  dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

b.    Motivasi
Keberhasilan dalam pemeliharaan broiler salah satunya adalah pengelolaan kesehatan. Mengelola kesehatan ternak unggas yang meliputi pencegahan penyakit, diagnosa penyakit, pengobatan ternak sakit, perencanaan program kesehatan, pelaksanaan program kesehatan, dan evaluasi program kesehatan ternak unggas

c.    Dari kegiatan pengelolaan kesehatan, bahan apa saja yang digunakan

d.   Pemberian Acuan
Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai; dan menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus

  
10 menit
Inti
Pemberian Rangsangan
a.         Guru menyiapkan vaksin, obat, vitamin, dan desinfektan
b.        Guru mengajak peserta didik untuk  mengamati vaksin, obat, vitamin, dan desinfektan
Identifikasi Masalah
a.         Guru bertanya tentang vaksin, obat, vitamin, dan desinfeksi.
b.         Peserta didik menyebutkan pengertian vaksin, obat, vitamin dan desinfeksi
Pengumpulan Data
a.         Guru membagikan LKPD.
b.         Peserta didik membaca LKPD
c.         Peserta didik mendiskusikan tugas yang ada pada LKPD.
d.        Guru memberikan tugas mengamati dan menyebutkan pengertian dan kegunaan bahan VOVD.
e.         Peserta didik mengamati dan menuliskan pengertian dan kegunaan bahan VOVD pada kertas yang telah dibagikan.
f.          Hasil kerja peserta didik ditempel di depan
Pembuktian
Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari guru terkait.
Mengomunikasikan
Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.

35 menit
Penutup
Refleksi
Membuat rangkuman/simpulan pelajaran. tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan

Evaluasi
Guru memberikan tugas mengenai VOVD


Tindak Lanjut
Guru mengoreksi hasil tugas, menilai, dan mengembalikan kembali hasil tugas kepada siswa
Guru menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran  untuk pertemuan berikutnya yaitu Mengidentifikasi VOVD yang diperlukan ternak unggas

5 menit

  
I.         Penilaian Hasil Pembelajaran

a.    Teknik Penilaian:
c.         Penilaian Sikap             : Observasi/pengamatan
d.        Penilaian Pengetahuan  : Tes Tertulis

b.   Bentuk Penilaian:        
a.         Observasi                      : Jurnal guru
b.        Tes tertulis                    : uraian dan lembar kerja
c.         Unjuk kerja                   : Praktik/Pedoman Penskoran

c.    Instrumen Penilaian (terlampir)


Mengetahui                                                    
Kepala SMK.N 1 TB.Tengah                                                  Guru Mata Pelajaran,




SUNGKOWOTITIS WH.,SP.,M.M                                 RIRIN DWI NURCAHYANTI, S.Pt.
NIP 19680225 199203 1 004                                              NIP. 19830526 200902 2 006






LAMPIRAN-LAMPIRAN:
Lampiran 1    : Pengembangan Bahan ajar
Lampiran 2    : Media pembelajaran
Lampiran 3    : Lembar kerja peserta didik
Lampiran 4 : Instrumen penilaian (Kisi-kisi, Soal, Kunci/rubrik/rambu-rambu Jawaban, Pedoman penskoran)  
                                   

Lampiran 1    : Pengembangan Bahan ajar

                                              BAHAN AJAR

Sekolah                       : SMKN 1 Tulang Bawang Tengah
Mata pelajaran          : Dasar Kesehatan Ternak
Kelas/Semester          : X/ Ganjil

Kompetensi Dasar
3.5 Memahami berbagai VOVD yang digunakan untuk ternak

Indikator
3.5.1        Membedakan antara vaksin, obat, vitamin dan desinfektan 
3.5.2        Menjelaskan kegunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan 
3.5.3        Mendemonstrasikan cara penggunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan 

Tujuan Pembelajaran
1.    Melalui pengamatan bahan vaksin peserta didik membedakan bahan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan 
2.    Peserta didik dapat menjelaskan kegunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan dengan  cermat
3.    Peserta didik dapat mendemonstrasikan cara penggunaan vaksin, obat, vitamin dan
     desinfektan

Materi
4.    Pengertian vaksin, obat, vitamin, dan desinfektan
5.    Uraian tentang kegunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan
6.    Uraian tentang cara penggunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfeksi

Uraian/ Paparan Materi
VOVD

1.    Vitamin
Vitamin adalah substansi organic yang dibutuhkan oleh ternak dalam jumlah yang sangat sedikit, untuk mengatur berbagai proses di dalam tubuh agar berjalan normal (kesehatan, pertumbuhan, produksi, reproduksi)

2.    Antibiotik (Obat)
Jenis- jenis obat yang biasa digunakan untuk pengobatan ternak sakit dapat dibedakan menjadi dua, yaitu :
1.      Berdasarkan bentuk obat : cair,serbuk,kristal,bolus atau tablet atau pil,emulsi
2.      Berdasarkan kekuatan membunuh mikroorganisme : Spektrum luas, Spektrum sempit (spesifik).
Antibiotik merupakan bahan yang dihasilkan oleh mikroorganisme terutama fungi yang dapat menghambat atau membasmi mikroorganisme lain.

Prinsip antibiotik :
1.    Bakteriostatik atau menghambat kerja bakteri, Eritromisin,tetrasiklin,sulfanamid.
2.    Bakterisidal atau membunuh bakteri, Penisilin, streptomisin, neomisin, basitrasin.

Jenis bakteri :
1.    Gram positif, mempunyai dinding sel yang luas jika diberi zat warna terlihat jelas.
2.    Gram negative, mempunyai dinding sel sempit jika diberi zat warna tidak terlihat.

3. Vaksin
Vaksin adalah bibit penyakit yang telah dilemahklan atau dimatikan diberikan pada ayam dengan cara dan waktu tertentu untuk merangsang pembentukan antibody atau zat kebal pada tubuh ayam untuk melawan penyakit yang menyerang. Anti stress diberikan sebelum dan sesudah vaksinasi.

Cara vaksinasi :
1.    Subcutan/suntik kulit leher
2.    Intra ocular/tetes mata.
3.    Intra nasal/tetes hidung.
4.    Drinking water/air minum.
5.    Intra muscular/suntik daging.

Jenis vaksin : (vaksin diberikan berdasar sejarah penyakit di lokasi tertentu)
1.    Aktif/hidup, bibit penyakit yang digunakan masih hidup dan cepat direspon oleh organ kekebalan.
   Vaksin untuk respon jangka pendek, misal vaksin ND live/hidup diberikan pada umur 4 hari, setelah 3 hari vaksin masuk ke tubuh ayam direspon oleh organ kekebalan untuk mencegah penyakit yang menyerang ayam muda atau pada kurun waktu pemberian vaksin umur 4 – 7 hari.
2.    Inaktif/mati, bibit penyakit yang digunakan sudah mati dan lambat direspon oleh organ kekebalan.
Vaksin untuk respon jangka panjang, misal vaksin AI killed/mati diberikan pada umur 7 hari, setelah beberapa hari atau perlu waktu yang lama sekitar 2 minggu vaksin tersebut baru direspon oleh organ kekebalan untuk mencegah penyakit AI yang menyerang pada umur 3-4 minggu/ dewasa, karena AI menyerang ayam dewasa.


Horizontal Scroll: LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Rounded Rectangle: MENGIDENTIFIKASI  VOVD YANG DIPERLUKAN TERNAK UNGGAS
Horizontal Scroll: A. Identitas
1. Mata Pelajaran : Dasar Kesehatan Ternak
2. Kelas/ Semester : X / 1
3. Materi Pokok : VOVD pada ternak uggas
4. Waktu  : 50 Menit
Horizontal Scroll: C. Indikator Pencapaian Kompetensi

3.5.1 Membedakan antara bahan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan
 
Horizontal Scroll: D. Tujuan Pembelajaran
Text Box: Setelah melaksanakan pembelajaran,  peserta didik diharapkan mampu 
2. Peserta didik dapat membedakan bahan vaksin, obat, vitamin dan 
 desinfektan dengan benar
3. Peserta didik dapat menjelaskan kegunaan vaksin, obat, vitamin dan 
 desinfektan dengan tepat
 dengan tepat
Horizontal Scroll: E. Materi
 


































Horizontal Scroll: a. Buatlah kelompok 3-4 orang
b. Bacalah LKPD dengan cermat dan saksama.
c. Diskusikanlah dengan kelompok.
d. Jika dalam kelompokmu mengalami kesulitan dalam mempelajari LPKD, tanyakan pada guru.
 


1.      Petunjuk Pembelajaran










2.      Uraian Materi
Sebelumnya kita sudah belajar mengenai pengertian dan kegunaan dari VOVD. Sudah paham semuakan mengenai VOVD ? Baiklah akan kita bahas mengenai identifikasi VOVD.  Setelah itu, kita akan mengamati bahan VOVD dan mengidentifikasinya.
Rounded Rectangle: .Antibiotik (Obat)
Jenis- jenis obat yang biasa digunakan untuk pengobatan ternak sakit dapat dibedakan menjadi dua, yaitu :
1. Berdasarkan bentuk obat : cair,serbuk,kristal,bolus atau tablet atau pil,emulsi
2. Berdasarkan kekuatan membunuh mikroorganisme : Spektrum luas, Spektrum sempit (spesifik).
Rounded Rectangle: Antibiotik merupakan bahan yang dihasilkan oleh mikroorganisme terutama fungi yang dapat menghambat atau membasmi mikroorganisme lain.

Prinsip antibiotik :
1. Bakteriostatik atau menghambat kerja bakteri, Eritromisin,tetrasiklin,sulfanamid.
2. Bakterisidal atau membunuh bakteri, Penisilin, streptomisin, neomisin, basitrasin.

Jenis bakteri :
1. Gram positif, mempunyai dinding sel yang luas jika diberi zat warna terlihat jelas.
2. Gram negative, mempunyai dinding sel sempit jika diberi zat warna tidak terlihat.
 

























Rounded Rectangle: Vaksin
Vaksin adalah bibit penyakit yang telah dilemahklan atau dimatikan diberikan pada ayam dengan cara dan waktu tertentu untuk merangsang pembentukan antibody atau zat kebal pada tubuh ayam untuk melawan penyakit yang menyerang. Anti stress diberikan sebelum dan sesudah vaksinasi. 
Cara vaksinasi :
1. Subcutan/suntik kulit leher
2. Intra ocular/tetes mata.
3. Intra nasal/tetes hidung.
4. Drinking water/air minum.
5. Intra muscular/suntik daging.
 

























                       



Rounded Rectangle: Desinfektan
Desinfektan adalah zat kimia yang dapat membunuh mikroorganisme. Contoh formalin, alcohol, phenol. Pemilihan desinfektan harus memperhatikan :
1. Jenis permukaan yang akan didisinfeksi
2. Kebersihan permukaan
3. Jenis organism yang akan didisinfeksi
4. Ketahanan bahan yang akan didisinfeksi
5. Durasi perlakuan
6. Residu

Efektifitas desinfektan :
1. Memerlukan waktu untuk mengikat mikroba (30 menit)
2. Untuk satu jenis mikroba atau semua jenis mikroba
3. Tempat yang akan didisinfeksi dibersihkan lebih dulu dengan air
4. Larutan desinfektan dengan air hangat
5. Pengeringan tempat setelah didisinfeksi

 














Rounded Rectangle: ALAT DAN BAHAN 
1. ATK, Lembar observasi, vaksin, obat, vitamin, dan desinfektan
K3    
- Gunakan APD, dan hati-hati ketika melakukan aktivitas ini

LANGKAH KERJA
1. Bentuklah kelompok yang beranggotakan 3-4 orang
2. Siapkan lembar pengamatan yang diperlukan
3. Amati bahan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan yang telah disediakan 
4. Lakukan identifikasi untuk mengetahui nama vaksin, obat, vitamin dan desinfektan.
5. Catat hasil pengamatan pada lembar observasi
6. Diskusikan dalam kelompok hasil pengamatan yang telah dilakukan.
7. Berdasarkan peralatan dan bahan yang telah digunakan, simpan kembali peralatan dan bahan pada tempat semula.

Lembar Pengamatan :
Nama Bahan : …………………………….
No Uji Kualitas secara organoleptic Hasil Uji Kualitas
1. Penglihatan 
 a. Warna 
 b. Tekstur 
 c. Konsistensi 
 d. Bahan asing 
 e. Jamur 
 f. Serangga 
 g. Gumpalan 
2. Perabaan 
3. Bau (aroma) 
4. Rasa 
5. Suara 


I. HASIL PENGAMATAN DAN PEMBAHASAN
Rounded Rectangle: Lembar Pengamatan


NO Identifikasi Vaksin Obat Vitamin Desinfektan
1 Nama Produk 



   


2 Kegunaan
 





























ANALISIS PENILAIAN DAN HASIL BELAJAR


Tabel 1 Analisis Penilaian dan Hasil Belajar

IPK
Materi Pembelajaran
Indikator Soal
Teknik Penilaian
Bentuk
Instrumen
Nomor
Soal
3.5.1
Membedakan antara vaksin, obat, vitamin dan desinfektan














4.         Pengertian vaksin, obat, vitamin, dan desinfektan



5.         Uraian tentang kegunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan



3. Uraian tentang cara penggunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfeksi


Disajikan gambar  vaksin,  peserta didik dapat menjelaskan pengertian VOVD


Disajikan gambar  obat,  peserta didik dapat menjelaskan kegunaan vaksin, obat, vitamin dan desinfeksi

Disajikan gambar  obat,  peserta didik dapat menjelaskan cara penggunaannya vaksin, obat, vitamin dan desinfeksi
Tes tulis



















Uraian
1




2



3















Tabel 2 Rumusan Soal

Indikator Soal
HOTS/LOTS
RumusanSoal
Disajikan gambar vaksin, peserta didik dapat menjelaskan pengertiannya



Disajikan gambar obat, peserta didik dapat menjelaskan kegunaannya


Disajikan gambar vitamin, peserta didik dapat menjelaskan cara penggunaannya

LOTS





LOTS


Setelah melihat gambar vaksin, obat, vitamin dan desinfektan, jelaskan pengertiannya

Setelah melihat gambar vaksin, obat, vitamin dan desinfektan, jelaskan kegunaannya

Setelah melihat gambar vaksin, obat, vitamin dan desinfektan, jelaskan cara kegunaannya













PENILAIAN HARIAN (PH1)

IDENTITAS
1.        Nama Siswa                     :
2.        Kelas                                 :
3.        Mata Pelajaran                :
4.        Hari/tanggal                    :

PETUNJUK
1.        Amati bahan vaksin, obat, vitamin dan desinfektan dengan cermat!
2.        Pahamilah pertanyaan soal.
3.        Jawablah pertanyaan sesuai dengan perintahnya!

SOAL

1.     Jelaskan pengertian  vaksin, obat, vitamin dan desinfektan
2.     Jelaskan kegunaannya vaksin, obat, vitamin dan desinfektan
3.     Jelaskan cara kegunaannya vaksin, obat, vitamin dan desinfektan
JAWABAN
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………….



KUNCI JAWABAN
Rounded Rectangle: Lembar Pengamatan


NO Identifikasi Vaksin Obat Vitamin Desinfektan
1 Nama Produk Vaksin ND Trymezin Vitachick Formades
2 Kegunaan Mencegah penyakit Newcastle Disease penyakit Korisa (pilek atau snot), CRD (ngorok), Kolera (Berak Hijau), Fowl Thypoid (mencret kuning ) Mempercepat pertumbuhan,         
Mencegah kekurangan vitamin,          
Mengatasi stress,   
Mengurangi angka kematian pada ayam
 Efektif membasmi virus, Bakteri, jamur dan sporanya pada kandang
 





3 Cara penggunaanya Satu tetes 0,5 ml 1 gr / 1-2 liter air 1 gr / liter air (sebelum dan sesudah vaksin), 1 gr/2 liter (7-10 hari berturut turut) 100 ml tiap 25 liter air
 































RUBRIK PENILAIAN TES TERTULIS

Tabel 3 Rubrik Penilaian

Soal
JAWABAN

SKOR
1
a.     Menjawab 4 bahan dengan tepat.
b.     Menjawab 3 bahan  dengan tepat.
c.    Menjawab 2 nilai dengan tepat
d.   Menjawab 1 nilai dengan tepat
4
3
2
1
2.
a.     Menjawab 5 bahan  dengan tepat.
b.    Menjawab 4 bahan dengan tepat
c.    Menjawab 3 nilai dengan tepat
d.   Menjawab 2 nilai dengan tepat
4
3
2
1
3.
a.    Menjawab 5 bahan  dengan tepa
b.    Menjawab 4 bahan dengan tepat
c.    Menjawab 3 bahan dengan tepat
d.   Menjawab 2 bahan dengan tepat
4
3
2
1
4.
a.    Menjawab 5 bahan  dengan tepa
b.    Menjawab 4 bahan dengan tepat
c.    Menjawab 3 bahan dengan tepat
d.   Menjawab 2 bahan dengan tepat
4
3
2
1

Keterangan
Skor maksimal   = 16

Nilai akhir :     Skor yang diperoleh      
                         X   100  
                                 Skor maksimal (16)


Tabel 4 Analisis Hasil Penilaian

NO
NAMA PESERTA DIDIK
NILAI PH1
IPK BELUM TUNTAS
IPK YANG SUDAH TUNTAS
TINDAK LANJUT
1.





2.





3.





4.





5.





6.





7.





8.





9.









Tabel 5 Tindak lanjut
PROGRAM REMIDIAL DAN PENGAYAAN
NO
NAMA PESERTA DIDIK
IPK
PENGAYAAN REMIDIAL
RENCANA KEGIATAN















































Jurnal Perkembangan Sikap
Nama Sekolah            :
Kelas/ semester         :
Tahun Pelajaran        :
Waktu                         :

NO
NAMA PESERTA DIDIK
CATATAN PERILAKU
BUTIR SIKAP
KET.
1.




2.




3.




4.




5.




6.




7.




8.




9.







Tidak ada komentar:

Posting Komentar